Indoprogress

Hukuman pada Jerinx adalah Bukti Pembungkaman Kebebasan Berekspresi

Informações:

Sinopsis

Coen Husain Pontoh dari IndoProgress mewawancarai I Wayan Gendo Suardana  (Pengacara) dan Damar Juniarto (Direktur Eksekutif SafeNet) tentang  kasus Jerinx dan hubungannya dengan kebebasan berpendapat di dunia  digital.