Indoprogress

Seri Mengulas Kapitalisme: Mitos Investasi Asing

Informações:

Sinopsis

Seri Mengulas Kapitalisme kali ini membahas tentang Mitos Investasi Asing.  Pembicara topik ini adalah Coen Husain Pontoh (Editor IndoPROGRESS),  Arianto Sangadji (Kandidat PhD dari York University Canada ), Jacob  Nerenberg PhD  Peneliti Leibniz-Zentrum Moderner Orient, dan dimoderatori oleh Ruth  Indiah Rahayu (Aktivis dan Peneliti Feminis).