Podcast Buku Kutu

14. Harry Potter for Dummies - Untuk yang Belum Pernah Baca atau Nonton Filmnya

Informações:

Sinopsis

Podcast spesial buat kamu yang sama sekali belum pernah baca atau nonton film Harry Potter. Sebuah panduan untuk tahu segala hal mulai dari cerita, tokoh-tokohnya, olahraga Quidditch, hingga mantera-mantera yang biasa dipakai, tanpa perlu baca semua bukunya. Music: www.youtube.com/watch?v=HtVMP5OQ55I