Psk (pada Suatu Ketika)
Disabilitas Terbatas
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:20:39
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
Berita hari ini, perihal rekrutmen CPNS "Calon Pegawai Negeri Sipil". Kabar baik! Penyandang disabilitas boleh mendaftar, tapi setelah mendapat aduan dan membaca sendiri persyaratannya... Aneh, disabilitas terbatas. Di saat pak Jokowi memanggil Angkie Yudistia (#womanwithdisability) untuk menjadikannya staf presiden, ini kenapa CPNS yang seharusnya tanggung jawab perindividualnya jauh dibawah staf presiden tidak ramah dengan kaum disabilitas? Memang, di Indonesia masih sangat asing ketika kita melihat orang dengan disabilitas berada di tempat umum, berbeda dengan tempat dimana gue kuliah dulu. Sebagai orang Indonesia, awalnya gue kaget melihat banyak kaum disabilitas beraktifitas layaknya kaum normal, namun justru itu membuat gue sadar merekapun mampu dan berhak untuk ada dan beraktifitas layaknya seperti masyarakat pada umumnya. Apakah sebenarnya semua solusi dan fasilitas yang ada dan menyamankan kaum disabilitas itu cukup? Sebenarnya, ada sebuah kebimbangan etis yang luar biasa atas semua permasalahan kaum