Celotehan Gue
CELOTEHAN GUE #EPS 24 - Nostalgia Vanlith tahun 91
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 1:00:05
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
Ngobrol jarak jauh lagi barengan Mas Adrian dan Mike yang lagi di Kalimantan. Mencoba ikut serta dalam mengusir kebosanan #stayathome dengan memproduksi podcast ini. Kali ini gw sama Mike tanya2 ke Mas Adrian gimana sih kondisi sekolah berasrama yang pernah kita bareng2 rasakan, pada angkatan pertama..semoga buat Vanlithters bisa mengusir rasa kangen sama asrama sebentar...hahahaha --- Send in a voice message: https://anchor.fm/adryanto-saputro/message