Sinopsis
NARAZER - Narasi ZerHey! gw Zer Pandie dan kalian mendengarkan PODCAST MILENIAL dgn topik-topik seputar sosial budaya, bisnis, teknologi, sepakbola, humor 'n hal-hal menarik lainnya | Reach me on Twitter @zerPandie (DM or mentions) & Email : zorro@generasicipta.com
Episodios
-
Masa Depan Instagram bukan di Reels atau fitur video lainnya
15/08/2021 Duración: 26min#Monopod Business Tech Opinion. Menganalisis roadmap Instagram di masa mendatang sebagai Platform medsos terbesar di dunia untuk tetap bertahan/sustain dan tetap dipakai aktif oleh jutaan usernya, ditengah persaingan ketat dan berat dengan platform medsos dunia lainnya seperti Tiktok, Youtube, dll.
-
#Monopod Industri eSports, Game dan Para Profesional nya
02/07/2021 Duración: 34minSetelah setahun lebih gw baru bahas lagi soal industri dan ekosistem eSports, Pro Players, Pro Teams, Organizers, dkk nya di Podcast, dari hasil observasi, riset gw dan diskusi dgn para pelaku aktif dunia game dan esports.
-
#Monopod Tentang Blockchain dan Cryptocurrency
01/06/2021 Duración: 28minMonopod : Monolog Podcast - tentang Blockchain, Cryptocurrency dan potensi teknologi dan sosial ekonominya di masa depan. Episode ini juga rilis versi video streaming nya di Youtube Channel NARAZER PODCAST.
-
Batak Millennial Talk - Chapter 3 #dgnTeman
06/03/2021 Duración: 57minBatak Millennial by NARAZER finally back! Dengan Temen Bincang, Lae Rain Januardo Sibarani, Amang Par-Depok :D
-
Public Figure yang Mendadak ngePodcast
17/02/2021 Duración: 20minMales banget ngeliatnya. Mana ga ada keunikannya, minim kreativitas. Modal copy paste konsep, copas! copas! Gw ngedumel? Emang iyak. Bebas..
-
#CURCOL soal Man United
13/10/2020 Duración: 33minSetelah sekian lama ga mau umbar komentar dan pendapat ttg keadaan klub bola favorit, Manchester United FC di podcast, akhirnya perasaan dan curhatan gw akan suramnya Emyu sekian tahun terakhir sudah tak terbendung lagi :,( ::Rekaman 7 Oktober 2020:: #sayaprihatin #emyu #manutd
-
Pandemi Covid belum beres, harus bagaimana?
22/09/2020 Duración: 52minMencoba merefleksi kembali 7 bulan lebih dinamika Pandemi Covid dan PSBB di Jakarta dan Indonesia. Mungkin gw ga usah banyak keterangan ya di description, langsung kalian denger aja, sambil bantu ringkasin menit-menit penting di episode durasi satu jam ini. Timestamp (Segmen 1) (06:10) Sekilas tentang kasus pidana Jerinx SID (10:08) Apa betul SARS-Cov2 bisa mereplikasi diri dalam tubuh manusia? (17:44) OTG dan orang yang tidak sakit tapi positif Covid19 itu gak masuk akal (28:52) Beberapa perusahaan komersil memecat banyak karyawan tanpa pesangon karena menyalahkan dampak lockdown pandemi covid19. Benar murni karena dampak pandemi atau memang sejak lama bisnis nya mulai turun / mulai gak sustain karena banyak faktor?
-
Batak, Jepang dan Pribumi
25/08/2020 Duración: 31min#Monolog : Are you Native in your own country and your own land? 'R you pretty sure of it? Mencoba merenungkan kembali keaslian dan kepribumian diri kita masing-masing. Hanya sebagai kajian ilmu yaa. Saya ambil contoh kasus: Suku Bangsa Batak di Sumatera Utara, 'Orang Jepang' di Jepang, dan beberapa ras lainnya.
-
#dgnTeman Keadaan Ekspedisi, Bioskop Distancing dan Keseharian selama Karantina
02/07/2020 Duración: 37minPart 3 - Ngobrol dengan Teman, Andri Darius by video call.
-
#dgnTeman - Lewat Covid, Bumi dan Alam nyuruh Manusia utk Diam
18/06/2020 Duración: 11minDan rasa Bakmi gerobak langganan kita tidak akan sama lagi rasanya seperti yang dulu :D Part 2 Ngobrol dengan Teman, Andri Darius.
-
#dgnTeman Masyarakat kita vs Protokol Pandemi
15/06/2020 Duración: 01h10minPart 1 - Ngobrol dengan Teman, Andri Darius, perdana via video call. Seputar budaya dan etika yg mengakar di kehidupan warga Jabodetabek dan dinamika nya ketika menghadapi Pandemi Covid selama berbulan-bulan sejak akhir Maret 2020. Juga mengomentari beberapa perkembangan terbaru seputar COVID19 seperti harga tes swab PCR di RS yg mahalnya bukan main, persiapan new normal, kebijakan terbaru pemerintah, dsb. Ikutin juga kelanjutan obrolannya di Part 2 dan Part 3, setelah episode ini.
-
Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Pemerintah Masih Belepotan
10/06/2020 Duración: 33minSebagai warga negara yg baik dan budiman, saya gak cuma bisanya mengkritik, tapi juga memberi tawaran solusi yang inovatif. Enjoy listening :) #centralizedplatform #platformnasional #centralizedandrealtime #internet
-
UU ITE masih gagap melindungi data pribadi kita?
28/05/2020 Duración: 37minData akun masyarakat Indonesia yg ada di marketplace Tokopedia, Bukalapak dan KTP warga pemilih tetap (DPT) 2014 KPU BOCOR dan DICURI. Diduga juga sudah mulai diperjualbelikan di DarkWeb. Lalu nasib akun dan data ktp kita bagaimana?? Serius kah pemerintah, DPR dan UU nya melindungi dan menjaga data kita dari kejahatan siber dan tingkat tinggi seperti ini? Jangan cuma hebat kalau ciduk aktor penyebar berita kebencian dan hoax di medsos dong. Sumber pendukung: TL twitter @underthebreach, underthebreach.com, klinik Hukum Online.
-
Gimana Caranya Bersaing Kuat Dengan Masyarakat Negara Maju?
10/05/2020 Duración: 01h01minKalau ada yang bilang dengan cara kerja cerdas, ya konkret nya kerja cerdas itu yang seperti apa?? Let me give you the substantive one
-
Banyak hal kreatif & fun yg bisa kamu lakukan selama 2 minggu di Rumah
20/03/2020 Duración: 29minMengingatkan kembali kpd kalian semua spy menahan nafsu dan ego utk tidak keluar rumah untuk urusan yg gak urgent / gak prioritas selama pandemi virus COVID-19 ini belum berakhir. Oh iya beberapa hal lagi yang bisa kamu lakukan di rumah saat ini, yaitu olahraga di rumah. Exercise tanpa alat gym/fitness tapi tetep bisa melatih kardio dan menguatkan otot, seperti abdominal crunch, jumping jack, squat, plank, side plank, sit up, lunge, push up, dll. Lalu ini list konser dan museum online buat mengisi kegiatan stay at home and social-distancing kalian semua. Konser Online : The Berlin Philharmonic www.digitalconcerthall.com ONLINE MUSEUM: 1. Pinacoteca di Brera - Milano https://pinacotecabrera.org/ 2. Galleria degli Uffizi - Firenze https://www.uffizi.it/mostre-virtuali 3. Musei Vaticani - Roma http://www.museivaticani.va/content/museivaticani/it/collezioni/catalogo-online.html 4. Museo Archeologico - Atene https://www.namuseum.gr/en/collections/ 5. Prado - Madrid https://www.museodelprado.es
-
#CeritaSawit Aktivitas di Perkebunan Kelapa Sawit
04/03/2020 Duración: 37minGw mendokumentasikan aktivitas seminggu gw di perkebunan kelapa sawit pertengahan FEB 2020 di wilayah Sumatera. Plus sharing pengalaman dan knowledge gw selama ini di tahun-tahun sebelumnya di perkebunan sawit yg sama, milik usaha keluarga. Semoga bermanfaat buat semua pendengar. #palmoil #agriculture #kelapasawit #cpo #sawit #agro #sumatera #sumut #langkat #environmental
-
#dgnTeman Modal Pernikahan yg SERING DIABAIKAN Banyak Orang
08/02/2020 Duración: 01h36minEpisode kali ini topik dan obrolannya lebih campur aduk and random. Dengan temen lama gw, Doddy Purnomo Sidhi atau akrab dipanggil Dodoy - pakar hukum dan pengamat politik dari UI sekaligus pakar curhat se-Jabodetabek wkt doi masih single :)) :D Dan yg pasti kita obrolin perjalanan pernikahannya Dodoy yg udah berjalan 2 tahun dan udah dikaruniani seorang anak. #asmara #percintaan #curhat #modalnikah #pernikahan #hukum #demomahasiswa #toleransi #media #jurnalis
-
Batak Millennial - Tradisi Buka Tahun Baru Keluarga Batak
26/01/2020 Duración: 11minSetiap tgl 1 Januari jam 00.00 sebagian besar keluarga Batak punya tradisi buka tahun secara turun temurun. #batak #tradisi #batakmillennial
-
#Nyata Penista-penista masih ada di dekat kita
29/12/2019 Duración: 33minIni kisah nyata gw alamin sendiri baru-baru aja. Selamat mendengarkan :) *Tgl Rekaman - 28 Desember 2019 #penistaagama #intoleransi #kangasep #driverojol
-
#CeritaRingan Evolusi Menikmati Musik gw dari masa ke masa
27/12/2019 Duración: 37minSeru juga ngebayangin dan inget2 kembali cara gw menikmati musik dari dekade ke dekade sepanjang hidup gw :)) Dari era 90an dengan radio dan kaset tape, era 2000an dengan CD, VCD hingga 2010an - 2019 dengan digital music mp3 dan internet music streaming seperti youtube, spotify, soundcloud, dkk. How about you? :D